Oct-2016
Program Orangutan Museum : Membangun Partisipasi Masyarakat Mewujudkan Orangutan Library.
Program Orangutan Museum : Membangun Partisipasi Masyarakat Mewujudkan Orangutan Library.
Orangutan Museum memiliki perpustakaan dengan koleksi buku-buku yang berhubungan dengan informasi tentang orangutan. Walaupun belum banyak buku yang kami miliki, kami berusaha berburu buku tentang orangutan tersebut. jika anda memiliki buku orangutan walaupun dalam kondisi sebagai buku bekas, kami sangat senang jika anda dapat menghubungi kami dan jika anda berniat untuk menyumbangkan ke orangutan museum, kami sangat senang sekali. Dibawah ini adalah data beberapa judul buku yang kami miliki, semua buku ini dapat anda baca jika anda datang ke perpustakaan kami.
Orangutan Museum has a library with a collection of books related to information about orangutans. Although we have not got many books yet, we are trying to hunt for books about the orangutans. if you have a book of orangutans even though in the condition as a used book, we are very glad if you can contact us and if you intend to donate to orangutan museum, we are very happy. Below is the data of some titles of books that we have, all this book you can read if you come to our library.
01. Book Orangutan Rhyme and Blues.
- Donations Regina Safri – Jakarta.
02. Book Thinkers of the Jungle.
- Donations Tito Indrawan – Ketapang.
03. Book Spesies Baru Orangutan di Sumatera: Orangutan Tapanuli – Pongo Tapanuliensis.
- Sumber www.kemenpar.go.id
04. Book Orangutan Indonesia Conservation Strategies and Action Plan 2007- 2017.
- Donations Slamet Riyadi & Adri Aliayub – Pontianak.
05. Book Pertemuan Koordinasi Pemangku Kepentingan Konservasi Orangutan di Kalimantan Barat.
- Donations Slamet Riyadi – Pontianak.
06. Video Orangutan Diary.
- Donations Herfin Yulianto – Pontianak.
07. Book Budaya Turun Temurun Orangutan.
- Donations Herfin Yulianto – Pontianak.
08. Book Gunung Palung National Park – The Paradise of Biodiversity.
- Donations Cheristina – Pontianak.
comment this post